PDRB (Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Berlaku) di Kabupaten Bantul

Dataset ini berisi tentang PDRB (Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Berlaku) di Kabupaten Bantul. PDRB merupakan jumlah nilai tambah yang dihasilkan oleh seluruh unit usaha dalam suatu daerah tertentu. PDRB dapat juga dikatakan sebagai jumlah nilai baranng dan jasa akhir (neto) yang dihasilkan oleh seluruh unit ekonomi. PDRB atas dasar harga berlaku menggambarkan nilai tambah barang dan jasa yang dihitung menggunakan harga yang berlaku pada setiap tahun

Data and Resources

Additional Info

Field Value
Maintainer Kepala BPS Kabupaten Bantul
Last Updated January 12, 2022, 13:29 (WIB)
Created October 7, 2021, 14:45 (WIB)
Frekuensi Penerbitan Tahunan
Level Penyajian Kabupaten
Tahun 2020
Cakupan Kabupaten Bantul