Perkembangan Laju Inflasi di Kabupaten Bantul, Kota Yogyakarta, dan Nasional

Dataset ini berisi tentang Perkembangan Laju Inflasi di Kabupaten Bantul, Kota Yogyakarta, dan Nasional. Inflasi Merupakan persentase kenaikan harga sejumlah barang dan jasa yang secara umum dikonsumsi rumah tangga. Ada barang yang harganya naik dan ada yang tetap. Namun, tidak jarang ada barang/jasa yang harganya justru turun. Hitungan perubahan harga tersebut tercakup dalam suatu indeks harga yang dikena dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) atau Consumer Price Index (CPI). Persentase kenaikan IHK dikenal dengan inflasi, sedangkan penurunannya disebut deflasi

Data and Resources

Additional Info

Field Value
Maintainer Kepala BPS Kabupaten Bantul
Last Updated January 12, 2022, 13:25 (WIB)
Created October 7, 2021, 15:19 (WIB)
Frekuensi Penerbitan Tahunan
Level Penyajian Kabupaten
Tahun 2016-2020
Cakupan Kabupaten Bantul, Kota Yogyakarta, Nasional